Monday 4 December 2017

Unknown

Hubungan Dukungan Orangtua dan Locus of Control dengan Pemantapan Arah Pilihan Karier Siswa serta Implikasinya dalam Pelayanan Bimbingan dan Konseling


Hubungan Dukungan Orangtua dan Locus of Control dengan Pemantapan Arah Pilihan Karier Siswa serta Implikasinya dalam Pelayanan Bimbingan dan Konseling
ABSTRACT

Freddi Sarman. 2015 "The Correlation between Parent’sSupport and Locus of Control  with the Stabilization of Student’sPotential Careers and It’s Implicatioan in Guidance and Counseling Services". Thesis. Graduate Program of Padang State University.

The student’s potential career could be affected by several factors. Two of them are parent’s support and locus of control. This research was designed for describing: 1) the student’s parent’s support, 2) the student’s locus of control, 3) the stabilization of student’s potential careers, 4) the correlation between the student’s parent’s support and the stabilization of student’s potential careers, 5) the correlation between locus of control and the stabilization of student’s potential careers, 6) the correlation between parent’s support and locus of control with the stabilization of student’s potential careers.
This study used quantitative research which applied correlational approach. The population of the research was the student’s in grade XI and XII SMKN 1 Matur. By using proportional random sampling technique, 128 student’s were chosen as the sample. The instrument of the research was the scale of  Likert scale model. The data obtained were analized by using mean hepotetic, simple and multiple linear regression.
The research findings  were: 1) the parent’s support in average was in high category, 2) the student’s locus of control in average was in high category, 3) the stabilization of student’s potential careers was in high category, 4) there was a significant correlation between parent’s support and the stabilization of student’s potential careers (R = 0.454), 5) The locus of control and the stabilization of student’s potential careers (R = 0.252), and 6) parent’s support and locus of control with the student’s potential careers (R = 0.504). The implication of this research may useful to design a guidance and counseling program, especially career guidance.

Keyword: parent’ssupport, locus of control, stabilization of  potential careers






 ABSTRAK 
Freddi Sarman. 2015. “Hubungan Dukungan Orangtua dan Locus of Control dengan Pemantapan Arah Pilihan Karier Siswa serta Implikasinya dalam Pelayanan Bimbingan dan Konseling”. Tesis.Program Pascasarjana Universitas Negeri Padang.

            Arah pilihan karier hendaknya sesuai dengan potensi yang dimiliki.Arah pilihan karier dipengaruhi oleh berbagai faktor.Dukungan orangtua dan locus of control merupakan faktor yang diduga mempengaruhiarah pilihan karier.Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan: 1) dukungan orangtua siswa 2) locus of control siswa 3) pemantapan arah pilihan karier siswa 4) hubungan dukunganorangtua dengan pemantapan arah pilihan karier, 5) hubungan locus of control dengan pemantapan arah pilihan karier, 6) hubungan dukungan orangtua dan locus of control dengan pemantapan arah pilihan karier.
            Penelitian ini termasuk penelitian kuantitatif, dengan pendekatankorelasional. Populasi penelitian adalah siswa kelas XI dan XII SMKN 1 Matur.Sampel berjumlah 128siswa, yang dipilih dengan teknik random sampling. Instrumen yang digunakan adalah skala dengan menggunakan model skala Likert. Data penelitian dianalisis dengan menggunakan mean hipotetic, regresi linear sederhana dan regresi linear ganda.
            Temuan penelitian ini: 1) tingkatdukunganorangtua siswa secara rata-rata berada pada kategori tinggi, 2) tingkat internal locus of control yang dimiliki siswa secara rata-rata berada pada kategori tinggi, 3) tingkatpemantapan arah pilihan kariersiswa secara rata-rata berada pada kategori tinggi, 4) terdapat hubungan yang signifikan antara dukungan orangtua dengan pemantapan arah pilihan karier (R =0,454), 5) locus of control dengan pemantapan arah pilihan karier (R =0,252), dan 6)dukunganorangtua dan locus of control dengan pemantapan arah pilihan karier (R = 0,504). Implikasi dari hasil penelitian ini dapat dijadikan sebagai masukan untuk membuat program layanan bimbingan konseling, terutama bimbingan karier.


Kata Kunci: dukungan orangtua, locus of control, pemantapanarah pilihan                       karier

Unknown

About Unknown -

Author Description here.. Nulla sagittis convallis. Curabitur consequat. Quisque metus enim, venenatis fermentum, mollis in, porta et, nibh. Duis vulputate elit in elit. Mauris dictum libero id justo.

Subscribe to this Blog via Email :

1 comments:

Write comments
Anonymous
AUTHOR
24 June 2018 at 19:01 delete

ini adminnya siapa?? kenapa tesis saya bisa terapload di blog ini tanpa sepengetahuan saya??
ini email saya freddisarman@gmail.com

Reply
avatar